Kepo
  • Berita
    • Bisnis
  • Lifestyle
    • Foto
    • Health
    • Hobi
    • Otomotif
    • Parenting
    • Produktivitas
  • Food & Travel
    • Resep Masak
    • Travel
  • Teknologi
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Open Source
    • Programming
No Result
View All Result
  • Login
  • Register
  • Berita
    • Bisnis
  • Lifestyle
    • Foto
    • Health
    • Hobi
    • Otomotif
    • Parenting
    • Produktivitas
  • Food & Travel
    • Resep Masak
    • Travel
  • Teknologi
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Open Source
    • Programming
No Result
View All Result
Kepo
No Result
View All Result
Home Teknologi Aplikasi

10 Situs Seru Penghilang Bosan

Ainun Nisa by Ainun Nisa
8 Agustus 2020
in Aplikasi, Teknologi
Reading Time: 5 mins read
0
10 Situs Seru Penghilang Bosan
1
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Bosan bukanlah hal yang nyaman untuk di rasakan. Bekerja, mengerjakan tugas atau harus menunggu terlalu lama kadang bisa menjadi pemicunya. Apa yang biasa kamu lakukan untuk menghilangkan rasa bosan itu? Mungkin kamu butuh waktu istirahat sejenak dan membuka situs penghilang bosan sebelum kembali melanjutkan aktivitas.

Berikut 10 daftar situs seru penghilang bosan yang bisa kamu kunjungi :

GeekPrank

Seperti namanya, situs Geek Prank berisi tentang kejailan yang bisa kamu liat secara online. Beberapa prank yang disediakan situs ini adalah Hacker, Virus, FBI Lock, TV Noise, Cracked Screen, dan beberapa yang lain. Gambar di bawah adalah contoh tampilan yang akan disajikan GeekPrank saat kita klik prank Hacker

Kamu bisa ketikkan apapun di program console dan tetap akan terlihat seperti seorang hacker. Keren kan? Jangan lupa jadikan browsermu mode full screen ya saat membuka GeekPrank, agar kajailannya terasa lebih nyata.

The Scale of The Universe

Sedang bosan tapi tetap ingin belajar dan cari tau hal baru? Situs The Scale of The Universe jawabannya. Situs ini menyajikan informasi tentang beberapa ukuran benda maupun makhluk hidup di alam semesta.

Kamu bisa gunakan scroll bar untuk melihat perbandingan benda dan makhluk hidup yang ditampilkan di sana. Jika kamu klik salah satu objek, akan diberikan beberapa informasi tentang objek yang dipilih, seperti ukuran, bentuk dan lain-lain.

Rainy Cafe

Apa kamu suka bersantai di cafe? Atau suka mendengarkan suara hujan? Berarti situs ini cocok untuk kamu coba. Rainy Cafe adalah website yang menyediakan suara suasana cafe dan hujan. Kamu diberi pilihan dengan tombol Cafe dan Rain lengkap dengan volumenya. Bisa diatur sendiri agar sesuai dengan suara apa yang ingin kamu dengar lebih keras.

Pixel Thoughts

Sedang bosan atau lelah dengan sesuatu? Ingin menghilangkan bosan sekaligus mendapatkan motivasi? Nah kalau begitu kamu bisa coba buka Pixel Thoughts. Kamu bisa mengetikkan kata apa yang sedang mengganggu pikiranmu. Setelah itu, situs ini akan memberi motivasi yang berkaitan dengan kata yang kamu masukkan.

Neon Flames

Nebula, objek cantik di luar angkasa. Sekarang, kamu bisa menggambar nebula-mu sendiri dengan Neon Flames. Ada beberapa pilihan warna seperti merah, kuning, biru dan beberapa warna lain. Kamu bisa menghilangkan bosan sekaligus berkreasi dengan situs ini.

Baca Juga:

No Content Available

Weave Silk

Siapa bilang membuat gambar seperti di atas butuh menjadi expert dalam bidang seni? Melalui Weave Silk, sedikit sentuhan saja kamu bisa membuat pola / pattern yang indah dan simestris. Ada beberapa pengaturan seperti yang terlihat di bagian pojok kiri atas pada gambar. Kamu bisa memilih ingin membuat pattern dengan berapa titik dan ingin kombinasi warna apa saja. Sekarang Weave Silk juga sudah tersedia dalam bentuk aplikasi yang bisa kamu unduh dari App Store.

10 Fast Fingers

Berapa kata yang bisa kamu ketik dengan baik dan benar dalam waktu satu menit? Kamu bisa coba 10 Fast Fingers untuk mengetahui kecepatan mengetik berdasar tes yang diberikan. Menghilangkan rasa bosan dengan menerima tantangan semacam ini sepertinya seru juga ya. Hitung-hitung melatih ketelitian dan kecepatan kamu saat mengetik tugas atau pekerjaan selanjutnya.

Type Drummer

Selama ini kamu mengetik begitu-begitu saja? Coba deh buka situs Type Drummer ini. Jika kamu bertanya apa perbedaan Type Drummer dengan mengetik biasa? Di sini tiap huruf yang kamu ketik akan memiliki ketukan. Seru ya bisa mendengarkan musik dari apa yang ketik. Ayo buat  kalimat sekaligus musik favoritmu di Type Drummer.

The Useless Website

Sesuai dengan namanya, The Useless Website memiliki tombol yang akan mengantar kamu ke situs yang mereka bilang ‘useless’. Bisa yang membuat terhibur, kagum bahkan hingga yang membuat bingung karena terlalu ‘useless’. Penasaran akan di bawa kemana dengan tombol ini? Silahkan coba sendiri ya. Hati-hati ketagihan, hehehe.

Kepo

Satu lagi yang bisa buat ketagihan, kamu harus coba situs yang satu ini. Yups apalagi kalau bukan Kepo, situs ini menyajikan berbagai info menarik untuk kamu. Mulai dari gaya hidup, teknologi, tips serta banyak lagi informasi yang bisa kamu dapat. Jangan lupa subscribe ya agar tidak ketinggalan artikel seru lainnya dari Kepo.

Itulah 10 situs seru penghilang bosan yang bisa kamu kunjungi. Bagaimana? Menarik kan! Mana yang jadi favorit kamu? Jangan lupa bagikan artikel ini ya agar teman-teman yang lain juga terhibur dan tidak bosan lagi.

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi pada Twitter(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi di Linkedln(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi di Telegram(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk mengirim ini lewat surel kepada seorang teman(Membuka di jendela yang baru)

Menyukai ini:

Suka Memuat...

Terkait

Tags: penghilang bosansitussitus 2020situs menghilangkan bosan
ShareTweetSendSend
Previous Post

10 Penginapan Instagramable di Bali dibawah 500rb. Biar Murah Tetap Bisa Gaya di Sosmed!

Next Post

Parallax Scrolling : Definisi, Contoh dan Fungsi

Ainun Nisa

Ainun Nisa

Related Posts

Tools Pilihan untuk SEO
Aplikasi

Tools Pilihan untuk SEO: Dapat Mengoptimalkan Websitemu

23 Januari 2021
Apakah Apple akan mengeluarkan iPhone  Lipat (Folding Phone)?
Gadget

Apakah Apple akan mengeluarkan iPhone Lipat (Folding Phone)?

7 Januari 2021
uninstall flash player
Aplikasi

Ini Dia Cara Uninstall Adobe Flash Player di Windows dan Mac

6 Januari 2021
Adobe Flash Player Tutup
Aplikasi

Uninstall Segera, Adobe Flash Player Resmi Dimatikan

5 Januari 2021
Apple Produk 2020
Gadget

5 Produk Apple Terbaik di Tahun 2020 yang Mencuri Perhatian

31 Desember 2020
Shortcut Keyboard di Mac OS
Aplikasi

Tips & Trik: Shortcut Keyboard Untuk Pengguna Mac OS

28 Desember 2020
Cara Charger laptop
Gadget

Mau Tahu Cara Charge Laptop Agar Baterai dan Charger Awet?

22 Desember 2020
Oracle Database Archive Log
Teknologi

Oracle Database: Fungsi dari Archive Log

11 Desember 2020
Integrasi ETL vs ELT
Aplikasi

Mengenal Metode Integrasi di Level Data – ETL vs ELT

8 Desember 2020
Next Post
Parallax Scrolling : Definisi, Contoh dan Fungsi

Parallax Scrolling : Definisi, Contoh dan Fungsi

Tempat Nongkrong Seru di Bandung yang Wajib Kamu Coba!

Tempat Nongkrong Seru di Bandung yang Wajib Kamu Coba!

Please login to join discussion
Resep Cumi Woku

Resep Cumi Woku Khas Manado

by Masak Yuk
28 Juli 2021

Dalih Azis Syamsuddin Beri Utang ke Eks Penyidik KPK, Bikin Wajah Mantan Juara Robek

Dalih Azis Syamsuddin Beri Utang ke Eks Penyidik KPK, Bikin Wajah Mantan Juara Robek

by Kepo
27 Juli 2021

Luhut Ancam Sanksi Bagi Pelanggar Aturan, Kelompok Provokator Jokowi End Game Dideteksi

Luhut Ancam Sanksi Bagi Pelanggar Aturan, Kelompok Provokator Jokowi End Game Dideteksi

by Kepo
26 Juli 2021

Pemkab Bantah Pria Positif COVID-19 di Sumut Dianiaya,  Setan Merah Kebobolan 3 Gol

Pemkab Bantah Pria Positif COVID-19 di Sumut Dianiaya, Setan Merah Kebobolan 3 Gol

by Kepo
25 Juli 2021

Recommended Stories

Gerakan Workout

Gerakan Workout Sederhana, Bikin Kamu Tetap Fit

23 Oktober 2020
Resep Choi Pan

Resep Choi Pan Khas Pontianak Lembut dan Nikmat

20 Februari 2021
Resep Laksa Udang

Resep Laksa Udang Istimewa Gurih dan Menyegarkan

25 Mei 2021

Popular Stories

  • Tradisi Sosiopsikologis

    Apa yang dimaksud dengan Tradisi Sosiopsikologis?

    16 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Apakah Ujian, Adzab dan Istidraj sama?

    5506 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Perjalanan Panjang Manusia

    63 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Tools ETL Open Source, Mempermudah Integrasi Data

    1 shares
    Share 0 Tweet 0
  • DataFlow dengan Apache NiFi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

Kepo

Kepo.co adalah media komunitas yang mewadahi tulisan dari kontributor berisikan konten bermanfaat dan menghibur.

Kategori

  • Aplikasi
  • Berita
  • Bisnis
  • Community
  • Creaticity
  • CRF Rally Jabar
  • Food & Travel
  • Foto
  • Gadget
  • Health
  • Hobi
  • Lifestyle
  • Masak
  • Open Source
  • Otomotif
  • Parenting
  • Produktivitas
  • Programming
  • Resep Masak
  • Teknologi
  • Travel
  • Travelling
  • Tren
  • Tren Terbaru
  • World
Resep Cumi Woku

Resep Cumi Woku Khas Manado

28 Juli 2021
Dalih Azis Syamsuddin Beri Utang ke Eks Penyidik KPK, Bikin Wajah Mantan Juara Robek

Dalih Azis Syamsuddin Beri Utang ke Eks Penyidik KPK, Bikin Wajah Mantan Juara Robek

27 Juli 2021
Luhut Ancam Sanksi Bagi Pelanggar Aturan, Kelompok Provokator Jokowi End Game Dideteksi

Luhut Ancam Sanksi Bagi Pelanggar Aturan, Kelompok Provokator Jokowi End Game Dideteksi

26 Juli 2021

© 2020 Kepo - All Rights Reserved.

No Result
View All Result
  • Berita
    • Bisnis
  • Lifestyle
    • Foto
    • Health
    • Hobi
    • Otomotif
    • Parenting
    • Produktivitas
  • Food & Travel
    • Resep Masak
    • Travel
  • Teknologi
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Open Source
    • Programming
  • Login
  • Sign Up

© 2020 Kepo - All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
 

Memuat Komentar...
 

Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.

    %d blogger menyukai ini: