Kepo
  • Berita
    • Bisnis
  • Lifestyle
    • Foto
    • Health
    • Hobi
    • Otomotif
    • Parenting
    • Produktivitas
  • Food & Travel
    • Resep Masak
    • Travel
  • Teknologi
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Open Source
    • Programming
No Result
View All Result
  • Login
  • Register
  • Berita
    • Bisnis
  • Lifestyle
    • Foto
    • Health
    • Hobi
    • Otomotif
    • Parenting
    • Produktivitas
  • Food & Travel
    • Resep Masak
    • Travel
  • Teknologi
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Open Source
    • Programming
No Result
View All Result
Kepo
No Result
View All Result
Home Lifestyle

Tips Memilih Mainan yang Aman dan Bermanfaat untuk Anak

Cut Deapy Anwar by Cut Deapy Anwar
6 Agustus 2020
in Lifestyle, Parenting
Reading Time: 3 mins read
0
Tips Memilih Mainan yang Aman dan Bermanfaat untuk Anak
1
SHARES
Share on FacebookShare on Twitter

Bermain adalah salah satu hal yang paling disukai anak-anak, bermain tak hanya membuat mereka senang dengan memainkan sejumlah mainan, tetapi juga bisa bermanfaat. Karena dunia anak itu adalah Dunia Bermain. Menjadi orang tua bukanlah hal yang mudah. Segalanya harus dipikirkan dan dipersiapkan secara matang untuk menunjang kesehatan serta tumbuh kembang si anak, termasuk urusan memilih mainan yang aman untuk anak. Tak sedikit orang tua yang mengalami kesulitan memilih mainan yang tepat untuk anak-anak mereka.

Memilih mainan yang tepat dapat memberikan anak beragam manfaat untuk tumbuh kembang mereka, seperti pemikiran kognitif, saraf sensorik, saraf motorik kasar dan halus, serta mengasah Imajinasi & kreativitas anak. Dengan kegiatan bermain bersama anak, hubungan orang tua dan anak pun akan semakin lekat, dan lewat mainan tumbuh kembang anak akan lebih terasah sehingga anak bisa lebih cepat tanggap dan sekalian belajar mengenai sekelilingnya.

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan para orang tua dalam pemilihan mainan yang tepat untuk anak yaitu:

Usia Anak

Berikan mainan yang sesuai dengan usia anak. Karena mainan dibuat berdasarkan kebutuhan anak dalam mencapai tahapan tumbuh kembangnya, agar ia dapat menikmati kegiatan bermain, tidak mengalami kesulitan yang bisa membuatnya frustrasi atau kemudahan yang bisa membuatnya cepat bosan.

Kualitas dan Keamanan Mainan

Mainan yang bagus dan aman dimana dibuat dan dirancang dengan mempertimbangkan faktor keamanan. Tidak semua mainan yang berkualitas harga nya mahal lhoo, kita sebagai orangtua yang pandai memilih terbaik demi keamanan anak. Misalnya : pastikan terbuat dari bahan aman, tidak ada pewarna mainan yang berbahaya, tidak mengelupas , tidak mengandung bahan kimia yang berakibat fatal bagi Kesehatan anak dan tidak ada sisi yang tajam disetiap sisi mainan.

Manfaat Mainan

Selain bisa membuat anak senang, tentu saja mainan yang bagus bisa memberikan manfaat lebih, terutama untuk membantu tumbuh kembang anak,seperti motorik kasar dan halus, koginitif atau problem solving, sosial emosional, dapat mengasah imajinasi, kreativitas, dan sensoris.

Mainan anak

Anak mengalami perkembangan yang sangat pesat, mulai dari banyak menanyakan hal-hal yang ada di sekelilingnya hingga bisa mengerjakan hal-hal yang sederhana. Untuk mengoptimalkan perkembangan sang anak, orang tua perlu memberikan stimulasi yang tepat, misalnya dengan memberikan mainan edukasi.

Berikut beberapa jenis mainan edukasi yang aman dan bermanfaat untuk anak, diantaranya :

Baca Juga:

No Content Available

1. Masak-masakan

2. Balok kayu geometri

3. Mainan kulintang

4. Puzzle (alfabet dan angka)

5. Dokter-dokteran

6. Stacking toys

7. Bola

8. Pasir kinetic, dll

Setelah bermain jangan Lupa membiasakan anak untuk merapikan mainannya setalah bermain ya ^_^.

“Teach the children to take care of the toys”.  Semoga bermanfaat.

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi pada Twitter(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi di Linkedln(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi di Telegram(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk mengirim ini lewat surel kepada seorang teman(Membuka di jendela yang baru)

Menyukai ini:

Suka Memuat...

Terkait

Tags: jenis mainan anakmainan anakmainan anak amanmainan anak bemanfaatmainan anak laki-lakimainan anak perempuanmainan anak terbaru
ShareTweetSendSend
Previous Post

Apa itu Fujitsu Enterprise Postgres?

Next Post

10 Penginapan Instagramable di Bali dibawah 500rb. Biar Murah Tetap Bisa Gaya di Sosmed!

Cut Deapy Anwar

Cut Deapy Anwar

Related Posts

Resep Klepon Cake
Lifestyle

Resep Klepon Cake, Kreasi Cake dengan Sentuhan Tradisional

21 April 2021
Teknik Pomodoro
Lifestyle

Teknik Pomodoro, Fokus Bekerja Produktif

13 April 2021
Resep Puding 4 Layer
Lifestyle

Resep Puding 4 Layer: Oreo, Kopi, Cokelat, dan Putih

26 Maret 2021
Resep Pastel Isi Sayur
Lifestyle

Resep Pastel isi Sayur, Camilan Renyah untuk Ngopi Sore

3 Februari 2021
Resep Pempek Adaan
Lifestyle

Resep Pempek Adaan Khas Palembang

19 Januari 2021
cara merawat tanaman hias
Hobi

Cara Merawat Tanaman Hias Agar Subur dan Tidak Cepat Layu

19 Januari 2021
Hobi bertanam tanaman hias
Hobi

Jenis Tanaman Hias yang Banyak diburu dan Kekinian

12 Januari 2021
Manfaat Tanaman Hias
Hobi

Apa sih Manfaat Mengelola Tanaman Hias di Rumah?

9 Januari 2021
Money Heist Rilis
Lifestyle

Rilis 2021, Season Akhir Money Heist akan Epik dan Menarik!

8 Januari 2021
Next Post
Penginapan murah dan instagramable di Bali

10 Penginapan Instagramable di Bali dibawah 500rb. Biar Murah Tetap Bisa Gaya di Sosmed!

10 Situs Seru Penghilang Bosan

10 Situs Seru Penghilang Bosan

Please login to join discussion
Resep Cumi Woku

Resep Cumi Woku Khas Manado

by Masak Yuk
28 Juli 2021

Dalih Azis Syamsuddin Beri Utang ke Eks Penyidik KPK, Bikin Wajah Mantan Juara Robek

Dalih Azis Syamsuddin Beri Utang ke Eks Penyidik KPK, Bikin Wajah Mantan Juara Robek

by Kepo
27 Juli 2021

Luhut Ancam Sanksi Bagi Pelanggar Aturan, Kelompok Provokator Jokowi End Game Dideteksi

Luhut Ancam Sanksi Bagi Pelanggar Aturan, Kelompok Provokator Jokowi End Game Dideteksi

by Kepo
26 Juli 2021

Pemkab Bantah Pria Positif COVID-19 di Sumut Dianiaya,  Setan Merah Kebobolan 3 Gol

Pemkab Bantah Pria Positif COVID-19 di Sumut Dianiaya, Setan Merah Kebobolan 3 Gol

by Kepo
25 Juli 2021

Recommended Stories

Resep Klappertaart

Resep Klappertaart Khas Manado, Enak dan Sederhana

25 Februari 2021
Adaptasi Kebiasaan Baru

7 Hal Penting Untuk Menerapkan Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB)

27 Oktober 2020
Rancabuaya, Pesona Pantai Garut Selatan

Rancabuaya, Pesona Pantai Garut Selatan

2 September 2020

Popular Stories

  • Azab atau Ujian

    Apakah Ujian, Adzab dan Istidraj sama?

    4668 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Apa yang dimaksud dengan Tradisi Sosiopsikologis?

    12 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Beragam Jenis Seni Bela Diri Senjata

    1 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mengenal Oracle Database – PL/SQL

    1 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Sejarah Ketapel atau Slingshot

    1 shares
    Share 0 Tweet 0

Kepo

Kepo.co adalah media komunitas yang mewadahi tulisan dari kontributor berisikan konten bermanfaat dan menghibur.

Kategori

  • Aplikasi
  • Berita
  • Bisnis
  • Community
  • Creaticity
  • CRF Rally Jabar
  • Food & Travel
  • Foto
  • Gadget
  • Health
  • Hobi
  • Lifestyle
  • Masak
  • Open Source
  • Otomotif
  • Parenting
  • Produktivitas
  • Programming
  • Resep Masak
  • Teknologi
  • Travel
  • Travelling
  • Tren
  • Tren Terbaru
  • World
Resep Cumi Woku

Resep Cumi Woku Khas Manado

28 Juli 2021
Dalih Azis Syamsuddin Beri Utang ke Eks Penyidik KPK, Bikin Wajah Mantan Juara Robek

Dalih Azis Syamsuddin Beri Utang ke Eks Penyidik KPK, Bikin Wajah Mantan Juara Robek

27 Juli 2021
Luhut Ancam Sanksi Bagi Pelanggar Aturan, Kelompok Provokator Jokowi End Game Dideteksi

Luhut Ancam Sanksi Bagi Pelanggar Aturan, Kelompok Provokator Jokowi End Game Dideteksi

26 Juli 2021

© 2020 Kepo - All Rights Reserved.

No Result
View All Result
  • Berita
    • Bisnis
  • Lifestyle
    • Foto
    • Health
    • Hobi
    • Otomotif
    • Parenting
    • Produktivitas
  • Food & Travel
    • Resep Masak
    • Travel
  • Teknologi
    • Aplikasi
    • Gadget
    • Open Source
    • Programming
  • Login
  • Sign Up

© 2020 Kepo - All Rights Reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password? Sign Up

Create New Account!

Fill the forms below to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
 

Memuat Komentar...
 

Anda harus log masuk untuk menerbitkan komentar.

    %d blogger menyukai ini: